Macam - Macam Pupuh Sunda ,Sifat Dan Contohnya


Dalam kebudayaan sunda ada yang disebut dengan pupuh yang berbentuk nyanyian, Pupuh adalah bentuk sastra sunda yang berbentuk puisi, yang memiliki jumlah suku kata dan rima tertentu di setiap barisnya. ( guru wilangan, guru lagu, dan watek). Guru wilangan adalah jumlah engang (suku kata) tiap padalisan (larik/baris). 

Guru lagu adalah sora panungtung (bunyi vokal akhir) tiap padalisan.